LABUHAN BATU, SABTANEWS.COM - Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 02/Tanjung Leidong Kodim 0209/Labuhanbatu Sertu Erwin melaksanakan pendampingan kepada petani dalam perawatan tanaman padi jenis IR 32 di lahan seluas 9 hektare milik Mandan Nasution, yang berlokasi di Desa Tanjung Mangedar, Kecamatan Kualuh Hilir, Kabupaten Labuhanbatu Utara, Rabu (21/1/2026). Kegiatan pendampingan tersebut merupakan bagian dari program ketahanan pangan Kodim 0209/Labuhanbatu yang dilaksanakan secara berkelanjutan oleh jajaran Babinsa. Pendampingan dilakukan sejak tahap pengolahan lahan, penanaman benih, perawatan tanaman, hingga nantinya memasuki masa panen, guna memastikan hasil pertanian berjalan optimal dan sesuai target pemerintah. Dalam pelaksanaannya, Babinsa bersinergi dengan Petugas Penyuluh Lapangan (PPL) pertanian untuk memberikan edukasi kepada petani, baik melalui penyuluhan maupun pendampingan langsung di lahan. Langkah ini ber...
KAIMANA, SABTANEWS.COM - Pos yamor berbagi sembako kepada masyarakat di Kampung Ururu Distrik Yamor Kabupaten Kaimana, Papua Barat. (8/2/2025)
Kegiatan hari ini yakni memberikan bantuan berupa sembako kepada masyarakat kampung Ururu Distrik Yamor, di mana kegiatan ini dilaksanakan bermaksud untuk memberikan bantuan dan dukungan agar masyarakat dapat tercukupi kebutuhannya.
Dengan dilaksanakannya kegiatan ini diharapkan masyarakat yang menerimanya merasa terbantu dan selalu menjalin hubungan baik dengan para personel Pos Yamor. (Pen Yonif 642/Kps)

Komentar
Posting Komentar