MAGE'ABUME , SABTANEWS.COM — Dalam balutan udara dingin dan sunyi khas pegunungan Papua, semangat pengabdian tidak pernah padam. Satgas Yonif 700/Wira Yudha Cakti melalui Pos Pintu Jawa kembali menorehkan kisah kemanusiaan yang heroik dan menyentuh hati. Di tengah medan berat dan akses terbatas, mereka membawa terang harapan melalui pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat pedalaman. (4 Juli 2025). Dipimpin langsung oleh Danpos Pintu Jawa, Letda Inf Risal, kegiatan ini dilaksanakan di Kampung Wombru, Distrik Mage’abume, dan dihadiri oleh warga dari berbagai kampung sekitar. Dua pasien menjadi potret nyata kebutuhan dan harapan masyarakat akan layanan kesehatan: Etinus, warga Kampung Wombru yang mengeluhkan sakit kepala menahun, serta Mama Yesina, seorang ibu dari Kampung Kembru yang datang dari jauh demi mendapatkan perawatan. Dalam suasana yang hangat meski dikelilingi rimbun pegunungan, para prajurit bergerak cepat dan sigap, menjadikan honai warga sebagai tempat layanan keseha...
Hadiri HUT ke 25 Pompen Al Zaytun,Ketum Perwana Indonesia : Al Zaytun Praktekan Toleransi dan Perdamaian di Nusantara
Indramayu - Ketua umum Persatuan wartawan Nasrani Indonesia (PEWARNA) turut hadir dalam puncak perayaan ulang tahun seperempat abad Pompes Ma'had Al Zaytun sebuah lembaga pendidikan berbasis pesantren yang terbaik di Asia Tenggara ini. Perayaan HUT Ke -25 Tahun di pusatkan di Masjid Rahmatan Lil Alamin, Komplek Pompes Al Zaytun Indramayu, Jawa Barat Selasa 27/8/24. Acara yang diwarnai dengan berbagai sambutan dari para tokoh baik mewakili lembaga ataupun pribadi ini memberi apresiasi langkah Pompes Al Zaytun di bawah kepemimpinan Syaykh Abdussalam Rasyidi Panji Gumilang pria asal Jawa Timur ini yang konsen memperjuangkan dan mempraktekan kehidupan yang toleransi dan perdamaian. Terkait upaya yang dilakukan Syayk Panji Gumilang menurut Yusuf Mujiono Ketua umum Pewarna adalah langkah yang harus didukung, mengingat keberagaman yang ada di Indonesia ini agar tetap terpelihara dengan tetap rukun damai sehingga berkat Tuhan akan turun atas bangsa ini. "Apa yang dilakukan...